Posts

Showing posts from September, 2016

Bekasi Indoor Archery Championship (BIAC) 2016

Image
Bekasi Indoor Archery Championship adalah kejuaraan panahan indoor yang diselenggarakan oleh Bekasi Archery Club Community, mulai tanggal 17 – 18 September 2016. Tempat perlombaan di lantai 3 Grand Mall Kranji Bekasi. Kejuaraan ini diikuti oleh ratusan pemanah yang terbagi menjadi beberapa kategori: SD Pemula (Putra dan Putri) SD Prestasi (Putra dan Putri) SMP Prestasi (Putra dan Putri) SMU/Umum (Putra dan Putri) Barebow Peserta yang hadir tidak hanya dari Bekasi saja, tetapi juga dari kota-kota lain seperti Jabotade, Bandung, Tasikmalaya, Serang, Sukabumi bahkan ada juga dari Kartosuro Jawa Tengah, Palembang dan Batam. Selain menguji kemampuan dalam memanah, pertandingan ini sebagai ajang silaturahmi antar klub dan mencari bibit-bibit muda yang nantinya akan dibina untuk mejadi atlet Persatuan Panah Indonesia (Perpani) agar bisa berprestasi ditingkat nasional maupun internasional, kata ketua panitia coach Irwan Setiawan. Saya berharap event seperti ini dapat d