Teknik Meningkatkan Penjualan Toko Online Dengan Cara Sederhana
Mendapatkan penjualan sebanyak mungkin tentu menjadi tujuan setiap pemilik toko online. Namun, sering kita bingung dan tidak tahu bagaimana cara untuk meningkatkan penjualan di toko online kita. Nah, di sini saya ingin sharing salah satu cara yang sudah saya buktikan sendiri berhasil meningkatkan penjualan toko online saya. Tidak besar banget, tapi lumayan lah.. dan sudah terbukti. Metode yang saya lakukan sebenarnya sederhana, yaitu menigkatkan pengunjung toko online lewat kata kunci yang sedikit persaingannya, sehingga peluang website kita muncul di halaman pertama SERP google cukup besar. Secara ringkas berikut langkah-langkahnya: Cari kata kunci sesuai tema toko online, dengan berapapun jumlah pencarian (meskipun jumlah pencarian nol ngga masalah). Menggunakan tool gratis google adwords keyword planner. Misal toko onlinenya tentang mainan anak kata kuncinya jual mainan anak dsb. Jangan lupa untuk setting bahasa dan negara : Indonesia, di google adwords keyword planner. Hapu